Salah seorang kawan baik saya adalah seorang sutradara muda berbakat, dan ia baru saja merilis sebuah film pendek berjudul Mencintai Nisan yang diangkat dari sebuah cerpen karya sahabatnya. Sebuah film sepanjang 10 menit mengenai cinta.
Saya kagum dengan sinematografinya dan berharap dia bisa membuat film yang lebih panjang dan menarik.
Screeningnya diadakan di Paviliun 28, sebuah rumah segala ada dengan bar jamu, panggung kecil sampai bioskop mini. Milik Eugene Panji seorang sutradara berbakat.